Panel Surya Ide Listrik untuk Rumah

Listrik yang berasal dari panel surya kini sedang marak digunakan mulai dari fasilitas umum seperti lampu jalanan, gedung-gedung tinggi, di rumah-rumah hingga di desa tertinggal. Sejak tahun 2017, Gerakan Sejuta Surya Atap telah dilakukan oleh pemerintah dan sektor swasta untuk meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap penggunaan surya atap sebagai salah satu penyedia energi terbarukan yang ditargetkan 23 persen digunakan oleh masyarakat pada tahun 2025.

Indonesia Sebagai Peringkat 2 Produsen Listrik Panas Bumi

Panas bumi merupakan salah satu energi terbarukan yang dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik. Energi panas bumi merupakan energi yang tidak akan habis apabila digunakan secara terus menerus. Menurut Jurnal Bumi, panas bumi berasal dari cairan perut bumi yang diangkat ke permukaan lalu kemudian diubah menjadi energi listrik. Setelah dimanfaatkan cairan yang telah dingin dikembalikan kembali ke dalam bumi.

Green Jobs: Pekerjaan Ramah Lingkungan

KOAKSI INDONESIA–Sebagai pekerjaan ramah lingkungan, green jobs tidak hanya bermanfaat mengatasi perubahan iklim, tetapi juga mendorong pertumbuhan ekonomi untuk menyejahterakan masyarakat hingga menjaga keberlanjutan kehidupan yang berkualitas.  Definisi Green Jobs Green jobs menurut ILO (International Labour Organization) adalah pekerjaan yang dapat membantu melindungi ekosistem dan biodiversitas dalam upaya mendukung pelestarian lingkungan. Pekerjaan ini dapat mengurangi…