Peluang Eko-Novelis di Indonesia

Sepanjang mengikuti kuliah Religion & Ecology pada pertengahan menuju akhir 2021, Rachel Carson adalah nama yang paling saya ingat dari semua buku dan jurnal yang diberikan. Dia merupakan penulis buku feomenal Silent Spring (1962), bukunya menjadi bacaan utama hingga saat ini bagi mereka yang ingin mendalami masalah ekologi. Buku itu menancap di ingatan saya karena Carson menulis hal-hal ilmiah seperti bercerita.

Milenial Ngobrolin Green Car dan Teknologi Ramah Lingkungan

Di sela-sela kesibukannya mengerjakan tugas studinya, Bli Wayan menyempatkan diri bertemu dengan saya, mengobrol mengenai workshop technopreneurship yang dipersiapkan oleh UKM Rekayasa Teknologi (Restek) Universitas Negeri Yogyakarta (UNY). Workshop tersebut merupakan bagian dari rangkaian acara kompetisi inovasi teknologi tingkat nasional (UNITECH-UNY Innovation Technology) yang diselenggarakan setiap tahun dengan total hadiah yang…ehem cukup menggiurkan bagi kantong mahasiswa. Jalanan…