Inovasi Teknologi Ramah Lingkungan, Berita Baik untuk Indonesia 2024

Inovasi Teknologi Ramah Lingkungan, Berita Baik untuk Indonesia 2024

Indonesia telah menunjukkan kemajuan signifikan dalam inovasi teknologi ramah lingkungan setidaknya sampai tahun 2023. KOAKSI INDONESIA–Percepatan industri berkelanjutan menjadi salah satu komitmen pemerintah untuk menyambut 100 tahun kemerdekaan pada 2045 sekaligus mendukung target pemerintah dalam mencapai Net Zero Emission 2060. Mengutip Jiexpo, Staf Ahli Bidang Ekonomi Sumber Daya Alam Kementerian ESDM Ahmad Syakhroza pada Pembukaan…

Ilustrasi ibu mengajarkan anak-anaknya mencintai lingkungan/Freepik

Memberdayakan Perempuan dalam Aksi Iklim, Menjaga Kehidupan Berkelanjutan

  Sebagai kelompok yang paling terdampak perubahan iklim sekaligus sebagai garda terdepan keluarga, perempuan harus diikutsertakan dalam upaya-upaya penanggulangan perubahan iklim.   KOAKSI INDONESIA—Perubahan iklim sudah nyata dirasakan di Indonesia. Dilansir dari Climate Risk Profile: Indonesia (2021), Indonesia berada di peringkat tiga teratas negara dalam risiko iklim, dengan paparan tinggi terhadap semua jenis banjir dan…

Greenjobs.id, Platform Akselerasi Ekosistem Green Jobs di Indonesia

Mendorong implementasi Green Jobs di Indonesia perlu didukung dengan membangun ekosistem yang mumpuni untuk semua kalangan. Salah satunya dengan membangun platform digital Greenjobs.id yang didedikasikan menjadi platform untuk semua orang dapat berkarier dan berkontribusi pada keberlanjutan lingkungan serta membuka jalan untuk kemajuan ekonomi.  KOAKSI INDONESIA — Sebagai pusat jejaring pengetahuan lintas organisasi, Koaksi Indonesia terus…

Mengenal Supervisor Biogas POME, Green Jobs Penyelamat Ozon Bumi dari Industri Kelapa Sawit

Selama ini, wajah industri kelapa sawit identik dengan isu lingkungan dan iklim. Kini, pengolahan limbah pabrik kelapa sawit (POME) menjadi biogas dapat meminimalkan produksi limbah sekaligus menghasilkan energi terbarukan sebagai sumber energi di pabrik kelapa sawit. Penanggung jawab pengoperasian biogas POME berperan penting dalam mengubah wajah itu.

Konferensi Green Jobs 2023, Interkoneksi Jalin Kolaborasi

Mengawal semangat amplifikasi dari Indonesia’s Green Jobs Conference (IGJC) 2023, Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas didukung kerja sama Pemerintah Indonesia dan Jerman melalui proyek Innovation and Investment for Inclusive Sustainable Economic Development (ISED) fase II telah mempersiapkan beberapa langkah strategis dalam pengembangan green jobs/pekerjaan hijau di Indonesia. Baca juga: Green Jobs: Youth Leaders Program 2023 Tingkatkan…

Pajak Karbon Sebagai Alat Kebijakan untuk Mengatasi Perubahan Iklim: Implikasi dan Implementasi

Pemberlakuan pajak karbon akan dapat menekan laju peningkatan emisi sekaligus meningkatkan pendapatan suatu negara. Hal ini sudah dibuktikan oleh Finlandia dan Swedia. Bagaimana dengan Indonesia?  Baca juga: COP28: Bersama CSO Menyambut Pesta Iklim Bergengsi di Dunia KOAKSI INDONESIA — Perubahan iklim yang disebabkan oleh peningkatan suhu bumi telah menjadi isu global. Aktivitas manusia yang masif…

Aksi Iklim Generasi Muda: Menyuarakan Isu Lingkungan dengan Berkomunikasi dan Berkampanye

Hampir seperempat penduduk Indonesia merupakan generasi muda dan banyak dari mereka merupakan pengguna media sosial. Kondisi ini dapat dimanfaatkan untuk menyuarakan isu lingkungan yang menjadi topik hangat di Indonesia dan dunia.  Baca juga: Wujudkan Aksi Iklim: Panitia Pesta Raya Flobamoratas 2023 Bersama Warga Desa Tanah Merah Tanam Ratusan Mangrove KOAKSI INDONESIA — Data Badan Pusat…